TAHU TELUR BUMBU PETIS

Bahan :

4 butir telur
1 mangkuk taoge
2 buah tahu , potong kotak
seledri dan daun bawang potong tipis
merica dan garam secukupnya

Bumbu semua di haluskan :

3 sdm petis udang
4 siung bawang putih goreng
4 sdm kacang tanah goreng
6 buah cabe rawit
gula merah dan garam secukupnya
Air sedikit

Cara Membuat :

Kocok telur, tambahkan merica dan garam, masukkan potongan tahu.Goreng campuran tel;ur  mjd 4 dadar.
Sajikan dg kuah bumbu petis.
Hosted by www.Geocities.ws

1